DIY Speaker Mini Unik dari Cangkang Telur
Siapa menyangka bahwa ternyata banyak sekali barang yang dapat dikreasikan menggunakan cangkang telur salah satunya adalah speaker mini yang unik ini. Yuk langsung saja kita bahas tentang cara membuat speaker dari cangkang telur yang unik ini. Tutorial yang akan kami bagikan kali ini terbilang lebih simpel jika dibandingkan dengan tutorial yang pernah kami bagikan sebelumnya. Yuk langsung saja kita siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan yaa :) Bahan-bahan : Speaker mini Lem Cangkang telur Langkah-langkah : Bersihkan cangkang telur. Angin-anginkan cangkang telur. Masukan speaker ke dalam cangkang telur dan lem disekelilingnya. Tunggu lem merekat dengan sempurna. Speaker siap digunakan. Inilah tutorial Speaker Mini dari Kulit Telur yang simpel dan mudah dipraktekan dirumah. Jangan lupa untuk terus menyimak artikel yang akan kami sajikan yaa :) Sampai jumpa lagi. Semoga liburan anda terasa menyenangkan.